Tips dan Trik selama PATI UMM 2016 ala aku :D, yaitu:
1. Usahakan peserta PATI datang 5 menit
sebelum pelatihan di mulai
2. Peserta harus memakai baju rapi, dan
jangan memakai kaos oblong cewe maupun cowo
3. Jangan membuat gaduh di saat pelatihan
di mulai
4. Jika kalian belum paham apa yang di
jelaskan usahakan bertanya gak usah malu bertanya karena
malu bertanya sesaat di jalan hehehe
5. Ini yang paling penting, jika kalian
dapat tugas langsung saja di kerjakan jangan di tunda-tunda.
Supaya gak kehabisan waktu dan tidak menumpuk dengan tugas lain
6. Memakai sepatu
7. Menjaga kebersihan dan kerapian saat
pelatihan
8. Mengikuti peraturan yang ada
Sekian tips dan trik dari aku tentang PATI
2016 ini semoga bermanfaat buat kalian yang baru mau mengikuti PATI.
Semangat *(^^)*
Tidak ada komentar:
Posting Komentar